BII (Maybank)
Tentang Kami
PT Bank Maybank
Indonesia Tbk (“Maybank Indonesia” atau “Bank”) adalah salah satu bank swasta
terkemuka di Indonesia yang merupakan bagian dari grup Malayan Banking Berhad
(Maybank), salah satu grup penyedia layanan keuangan terbesar di ASEAN.
Sebelumnya, PT Bank Maybank Indonesia Tbk bernama PT Bank Internasional
Indonesia (BII) yang didirikan pada 15 Mei 1959, mendapatkan ijin sebagai bank
devisa pada 1988 dan mencatatkan sahamnya sebagai perusahaan terbuka di bursa
efek Jakarta dan Surabaya (sekarang telah merger menjadi Bursa
Efek Indonesia) pada 1989.
Maybank Indonesia
merupakan salah satu bank terbesar di Indonesia yang terkoneksi dengan jaringan
regional maupun internasional Grup Maybank. Per 31 Desember 2016 Maybank
Indonesia memiliki 428 cabang termasuk cabang Syariah dan kantor fungsional
mikro yang tersebar di Indonesia serta dua cabang luar negeri (Mauritius dan
Mumbai, India), 19 Mobil Kas Keliling dan 1.633 ATM termasuk CDM (Cash Deposit
Machine) yang terkoneksi dengan lebih dari 20.000 ATM tergabung dalam jaringan
ATM PRIMA, ATM BERSAMA, ALTO, CIRRUS dan terhubung dengan 3.500 ATM Maybank di
Singapura dan Malaysia melalui jaringan MEPS.
Maybank Indonesia
menyediakan serangkaian produk dan jasa komprehensif bagi nasabah individu
maupun korporasi melalui layanan Community Financial Services (Perbankan
Ritel dan Perbankan Bisnis) dan Perbankan Global, serta pembiayaan otomotif
melalui entitas anak yaitu WOM Finance untuk kendaraan roda dua dan Maybank
Finance untuk kendaraan roda empat. Maybank Indonesia juga terus mengembangkan
layanan dan kapasitas E-banking melalui Mobile Banking, Internet
Banking dan berbagai saluran lainnya.
Per 31 Desember 2016,
Maybank Indonesia mengelola simpanan nasabah sebesar Rp118,9 triliun dan memiliki
aset senilai Rp166,7 triliun.
Profil PT Bank Maybank
Indonesia Tbk
Nama
|
PT
Bank Maybank Indonesia Tbk
|
Alamat Kantor Pusat
|
Sentral
Senayan III
Jl.
Asia Afrika No.8
Kecamatan
Gelora Kelurahan Tanah Abang
Jakarta
Pusat
DKI
Jakarta Raya 10270
|
Telepon
|
+62 21 29228888
|
Fax
|
+62
21 29228914
|
Website
|
|
Email
|
|
Tanggal
Pendirian Perusahaan
|
15 Mei 1959
|
Bidang Usaha
|
Bank
Umum
|
Status/Dasar Hukum
|
Ijin usaha sebagai
Bank Umum melalui surat keputusan Menteri Keuangan Republik Indonesia
No.138412/U.M.II tanggal 13 Oktober 1959, yang telah diubah dengan Surat
Keputusan Dewan Komisioner Otoritas Jasa Keuangan Nomor 18 /KDK.03/2015
tanggal 23 September 2015
Ijin usaha sebagai
Bank Devisa melalui surat keputusan direksi Bank Indonesia No.21/11/Dir/UPPS
tanggal 9 November 1988
|
Visi
Menjadi
penyedia layanan keuangan terkemuka di Indonesia, yang
didukung oleh sumber daya manusia yang berkomitmen penuh dan inovatif unuk
menciptakan nilai dan melayani komunitas.
Misi
Humanising
Financial Services
-
Menyediakan
akses yang nyaman bagi masyarakat untuk mendapatkan produk dan layanan
perbankan
-
Memberikan
persyaratan dan harga yang wajar
-
Memberikan advice kepada
nasabah berdasarkan kebutuhan
-
Berada
di tengah komunitas
Nilai Perusahaan
Team
Work
|
Integrity
|
Growth
|
Excellence
& Efficiency
|
Relationship
Building
|
Kami bekerja sama sebagai satu tim yang didasari
nilai saling menghargai dan rasa kebanggaan
|
Kami
jujur, professional dan berlandaskan moral dalam semua kegiatan usaha kami
|
Kami
memiliki keinginan yang kuat untuk melakukan peningkatan dan pembaharuan
secara konsisten
|
Kami
berkomitmen untuk menghasilkan kinerja yang sempurna dan layanan prima
|
Kami
secara berkesinambungan membangun hubungan kerjasama jangka panjang yang
saling menguntungkan
|
Struktur Group Perusahaan
Entitas Anak dan Entitas Asosiasi
Perusahaan
|
Kegiatan Usaha
|
%
Kepemilikan
|
Entitas Anak
|
||
PT Maybank Indonesia Finance
|
Pembiayaan
|
99.99%
|
PT Wahana Ottomitra Multiartha Tbk
|
Pembiayaan
|
68.55%
|
Entitas Asosiasi
|
||
PT Penjamin Kredit Pengusaha Indonesia
|
Jasa Penjaminan
|
9.83%
|
PT Sarana Sulsel Ventura
|
Modal
Ventura
|
9.31%
|
PT Sarana Sulut Ventura
|
Modal Ventura
|
7.14%
|
PT Sarana Jambi Ventura
|
Modal
Ventura
|
4.49%
|
PT Sarana Bali Ventura
|
Modal Ventura
|
3.39%
|
PT Sarana Riau Ventura
|
Modal
Ventura
|
3.39%
|
PT Sarana Sumsel Ventura
|
Modal Ventura
|
2.81%
|
PT Sarana Kalbar Ventura
|
Modal
Ventura
|
2.45%
|
PT Bhakti Sarana Ventura
|
Modal Ventura
|
2.41%
|
PT Sarana Sumut Ventura
|
Modal
Ventura
|
1.77%
|
PT Sarana Lampung Ventura
|
Modal Ventura
|
1.69%
|
PT Sarana Sumbar Ventura
|
Modal
Ventura
|
1.36%
|
PT Sarana Bersama Pembiayaan Indonesia
|
Lembaga Keuangan Non-Bank
|
0.94%
|
PT Bank Capital Indonesia Tbk
|
Bank
|
0.20%
|
PT Aplikanusa Lintasarta
|
Sistem Jaringan Komunikasi
|
0.03%
|
Lembaga dan Profesi Penunjang Pasar Modal
Biro Administrasi Efek
PT Sinartama Gunita
Sinar Mas Land Menara 1 Lantai 9
Jl. MH. Thamrin No.51
Jakarta 10350 Indonesia
Telp (62-21) 3922332 Fax (62-21) 3923003
Kantor Akuntan
Publik
Kantor Akuntan
Publik Purwantono, Sungkoro & Surja
Indonesia Stock Exchange Building
Tower 2, 7th Floor
Jl. Jenderal Sudirman Kav. 52-53
Jakarta 12190, Indonesia
Wali Amanat
PT Bank Mandiri
(Persero) Tbk
Capital Market Services Department
Plaza Mandiri Lantai 22
Jl. Jend. Gatot Subroto Kav. 36-38
Jakarta 12190, Indonesia
Lembaga Pemeringkat
PT Fitch Ratings
Indonesia
DBS Bank Tower, 24th Floor Suite 2403
Jl. Prof Dr Satrio Kav 3-5
Jakarta 12940
Tel (62-21) 2988 6800
PT Pemeringkat Efek
Indonesia (PEFINDO)
Panin Tower Senayan City, 17th Floor
Jl. Asia Afrika Lot 19
Jakarta 10270
Tel (62-21) 7278 2380
Notaris
Engawati Gazali,
S.H.
Jl. Tanah Abang I/12N
Jakarta 10160 Indonesia
Telp (62-21) 386 1041
Aryanti Artisari, S.H., M.Kn.
Menara Sudirman Lantai 18
Jl. Jend Sudirman Kav.60
Jakarta Selatan 12190
Tel (62-21) 520 4778
Fax (62-21) 520 4779 - 520 4780
Penghargaan
Januari 2016
|
HR Excellence Award 2015
Kategori BEST Performance Management dan BEST Rewards
Management, serta memilih dua anggota tim Human Capital Maybank Indonesia
sebagai Top 10 Finalis Indonesia Future HR Leader oleh Lembaga Management
Fakultas Ekonomi Universitas Indonesia (LM FEUI) bersama Majalah SWA.
|
Februari 2016
|
Excellent Service Experience Award (ESE Award) 2016
Kategori “Regular Banking” oleh Carre – Center for Customer
Satisfication and Loyality (Carre – CCSL) dan Majalah Service Excellence
|
Maret 2016
|
Indonesia Human
Capital Awards 2016
Dalam 8 kategori: Best
Inspiring HC Director, Best Human Capital for Public Company - Tbk (2nd),
Best Human Capital of The Year 2016 (Big 5), The Big 5 in Organization
Strategy (4th), The Big 5 in HC Architecture (4th), The Big 5 in HC Strategy
(2nd), The Big 5 in Recruitment Strategy & HR Planning (5th), The Big 5
in Learning Development (2nd), and The Big 5 in Best HR Technology (5th) oleh
Majalah Economic Review
|
April 2016
|
Carre Contact Center Service Excellence Awards (CCSEA)
Exceptional pada kategori Call Center untuk industri Regular
Banking, Excellent pada kategori Call Center untuk industri Platinum Credit
Card, Exceptional pada kategori Call Center untuk industri Regular Credit
Card, Exceptional pada kategori Email Centers untuk industri Banking oleh
Carre Center for Customer and Loyalty (Carre CSL) dan Majalah Service
Excellence.
|
April 2016
|
HR Asia Awards 2016
The Best Company to
work for in Asia oleh Majalah HR Asia.
|
Mei 2016
|
The 12th Islamic Finance Award
Peringkat 1 pada kategori The Most Expansive Financing,
Peringkat 1 pada kategori The Most Expansive Funding, Peringkat 1 pada
kategori The Most Efficient, Peringkat 1 pada kategori The Biggest
Contributor Financing, dan Peringkat 2 pada kategori The Best Sharia Unit:
Asset > 1,5 Triliun oleh KARIM Business Consulting Indonesia.
|
Mei 2016
|
Markplus WOW Service
Excellence Award 2016
Bronze Champion pada
kategori Bank Konvensional Buku III oleh Markplus Inc.
|
Juni 2016
|
Infobank Service Excellence Award 2016
Peringkat kedua untuk kategori Performa Terbaik ATM untuk Bank
Umum dan Unit Usaha Syariah meraih peringkat Terbaik Kelima secara
keseluruhan (overall performance).
|
Juni 2016
|
Indonesia Digital
Innovation Award for Banking 2016
Untuk kategori Bank
Umum Kelompok Usaha (BUKU) III oleh Majalah Warta Ekonomi.
|
Juni 2016
|
Trade Finance Partnership Award
Sebagai apresiasi peningkatan dan kerjasama yang erat antara
Maybank Indonesia dan Wells Fargo Bank NA dalam bidang global trade, LC
financing, Interbank Trade Loan, LC advising, dan lainnya.
|
Agustus 2016
|
JP Morgan Recognition
Award
“MT 103 Elite Quality
Recognition Award” dari JPMorgan untuk ke-lima kalinya (five consecutive
year) untuk kategori kategori “STP Award”.
|
September 2016
|
Indonesia Banking Awards 2016
Maybank Indonesia meraih The Best Sharia Business Unit kategori
Bank Umum Non BPD oleh Tempo Media Group dan Indonesia Banking School.
|
September 2016
|
Investor Best Sharia
Awards
The Best Sharia Award
untuk kategori Unit Usaha Syariah (UUS) dengan aset lebih dari Rp5 triliun
oleh Majalah Investor.
|
September 2016
|
Infobank The Best Sharia Finance Award 2016
Maybank Indonesia Unit Usaha Syariah (UUS) menerima Predikat
Sangat Bagus untuk kategori Unit Syariah oleh Majalah Infobank.
|
September 2016
|
10th Annual
Alpha Southeast Asia Awards
Best SME Bank in
Southeast Asia oleh majalah Alpha Southeast Asia.
|
Oktober 2016
|
Bisnis Indonesia Banking Award 2016
The Best Performance Bank dan The Best Efficient Bank untuk
kategori Bank Umum Kegiatan Usaha (BUKU) III.
|
November 2016
|
CG Conference &
Award 2016
The Best CG Financial
Sector oleh The Indonesian Institute for Corporate Directorship (IICD).
|
November 2016
|
Asia Business Leader Award 2016
Presiden Direktur Maybank Indonesia “Taswin Zakaria” terpilih
menjadi “Indonesia Business Leader of the Year” pada ajang CNBC’s 15th Asia
Business Leaders Awards 2016.
|
Desember 2016
|
Sustainability
Reporting Award 2016
Maybank meraih
“Penghargaan sebagai the Best Practice in Micro Financing for Women” pada
ajang Sustainability Report Award (SRA) 2016.
|
Desember 2016
|
Indonesia Best Banking Brand Award 2016
The Best Transparency Bank for Conventional, The Best Service
Bank for Shariah Unit and The Best Performance for Shariah Unit oleh Majalah
Warta Ekonomi.
|
Desember 2016
|
Best Employer Award
2016
The best employee
award 2016 oleh Telkom University.
|
Garansi dan Proteksi
- Keputusan Presiden No. 17 Tahun 2004
- Lampiran Surat Edaran
- Peraturan Bank Indonesia No. 19 Tahun 2000
- Surat Edaran 20 April 2004
Anggaran Dasar
Anggaran Dasar PT Bank Maybank Indonesia Tbk
Komite
Komite Audit
- Pengumuman Pengunduran Diri Anggota Komite Audit
- Piagam Komite Audit
- Susunan Keanggotaan Komite Audit
- Profil Anggota Komite Audit
- Susunan Keanggotaan Komite
- Profil Anggota Komite IGCG
- Piagam Komite Tata Kelola Terintegrasi
- Pedoman Tata Kelola Terintegrasi
Maybank Foundation Scholarship Program
Mendukung
putera-puteri Indonesia
Meraih masa depan
yang cerah
Dilandasi
komitmen untuk memberikan kesempatan pendidikan yang lebih baik kepada
putera-puteri terbaik dari keluarga pra-sejahtera di 34 provinsi di
tanah air, PT Bank Maybank Indonesia Tbk (Maybank Indonesia) bersama
Maybank Foundation menyelenggarakan program beasiswa penuh (full scholarship)untuk
melanjutkan pendidikan di 15 perguruan tinggi di terkemuka di Indonesia,
Malaysia dan Singapura.
Sumber : https://www.maybank.co.id/Pages/home.aspx
Comments
Post a Comment
Silahkan Tinggalkan Saran Dan Kritik Anda